Kepuasan Mahasiswa Tahun Akademik 2021/2022 Semester Genap

Aspek yang diukur terdiri dari:

  • Keandalan
    Kemampuan dosen, tenaga kependidikan, dan pengelola dalam memberikan pelayanan

  • Daya tanggap
    Kemauan dari dosen, tenaga kependidikan, dan pengelola dalam membantu mahasiswa dan memberikan jasa dengan cepat

  • Kepastian
    Kemampuan dosen, tenaga kependidikan, dan pengelola untuk memberikan keyakinan kepada mahasiswa bahwa pelayanan yang diberikan telah sesuai dengan ketentuan

  • Empati
    Kesediaan/kepedulian dosen, tenaga kependidikan, dan pengelola untuk memberikan perhatian kepada mahasiswa

  • Tangible
    Penilaian mahasiswa terhadap kecukupan, aksesibilitas, kualitas sarana dan prasarana